Computer File
PENYAKIT BERBASIS LINGKUNGAN
Buku dengan judul “Penyakit Berbasis Lingkungan”, mengacu pada konsep dan pembahasan hal yang terkait. Buku ini terdiri atas 22 bab yang dijelaskan secara rinci dalam pembahasan antara lain mengenai Konsep Dasar Penyakit Berbasis Lingkungan; Manajemen Berbasis Lingkungan; ISPA; Tuberkulosis Paru; Demam Berdarah Dengue; Malaria; Filariasis; Chikungunya; Asbestosis; Leptospirosis; Demam Tifoid; Diare; Amubiasis; Pediculosis; Ankilostomiasis; Askariasis; Enterobiasis; Trichuriasis; Polio; Campak; Antraks, serta Schistosomiasis.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain